KEGIATAN
PASTORAL SEKOLAH
Selama Bulan Puasa Ramadhan 2009 |
|
Apa pentingnya
Pastoral Sekolah? pertanyaan mungkin akan timbul dari siswa/i
maupun orang tua, tetapi sebagian mungkin sudah mengerti pentingnya
pastoral sekolah. Dipandang dari sudut kacamata "Rohani",
pastoral sekolah memiliki makna yang cukup mendalam. Dalam kegiatan
Pastoral Sekolah, semua siswa-siswi ditanyakan |
kembali tentang iman dan kepercayaan yang selama ini mereka
miliki. Dengan kata lain, pastoral sekolah digunakan sebagai
instropeksi terhadap diri atau bercermin diri. Dalam kegiatan
pastoral sekolah, siswa-siswi melakukan kegiatan-kegiatan
yang dapat menumbuh-kembangkan iman dalam tingkah laku dan
perbuatan dalam kehidupan sehari-hari. Iman dalam tingkah
laku ini didasarkan pada ajaran yang mereka terima dan mereka
memperdalam dengan lihat dari kesaksian-kesaksian orang lain
yang hidupnya terbatas tetapi dapat memuliakan Tuhan dalam
kehidupan mereka.
|
Dalam kegiatan
pastoral ini, ada beberapa kegiatan yang mampu menumbuh-kembangkan
iman dalam perbuatan sehari-hari. Kegiatan pastoral tersebut
adalah : |
01 . Paduan Suara
02. Pembacaan Kitab Suci
03. Melacak Kitab Suci
04. Rekoleksi
05. Membuat Drama berdasarkan Alkitab
06. Membuat Doa Spontan
07. Renungan Pagi
08. Kunjungan Ke Gedung Yubelium
09. Kunjungan ke Komkat
10. Latihan Mazmur
11. Pengetahuan tentang Tatacara Liturgi
12. Nonton bareng, dll |
|
|
Bpk. Suprapto |
Galeri Kegiatan Pastoral Sekolah
Tahun 2009 |
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
By Frans Hadi
Saputro
tanggal 7 September 2009 |